SELAMAT DATANG

blog ini di buat untuk berbagi pengetahuan dan sofware,
jd klo pengen bertanya jng sungkan

Jumat, 06 Januari 2012

main Ps1 di PC

Selesai download, extract dengan winRAR di mana saja. Lalu akan keluar folder ePSXe 170(di sebelahnya ada folder epsxe, itu versi sebelumnya). Jalankan programnya yg ber-icon joystik PS.

Lalu akan muncul jendela programnya. Klik config, dan pilih wizard guide.

Klik config>> dan next>> sampai tombol done. Bila tidak ada error massage yang keluar maka plugin sudah siap. Kalau mau mensetting plugin, misalnya mengubah ukuran layar fullscreen atau window atau setting sound dan lainnya tinggal pilih config dan pilih yang mau diubah (penjelasan lebih rincinya mungkin akan panjang).
Saatnya memulai game. Ada dua cara untuk memainkan game playstation ke dalam program ini, dengan memasukkan keping cd nya ke diskdrive atau dengan menjalankan file bertipe iso.
Bila anda punya cd gamenya, masukkan ke dalam diskdrive. Jangan lupa mensetting Plugin cdrom-nya dulu. Pilih config, klik cdrom, klik configure, lalu ganti “select cdrom letter” dengan diskdrive tempat anda memasukkan CD. Jika anda hanya punya satu cdrom pilih saja Firstcdrom. Jika lebih dari satu lebih baik sesuaikan letternya (pilihan firstcdrom mungkin bisa dipakai). Klik ok.

Sekarang pilih File > klik Run CDRom. Tunggu sampai gambar keluar pada jendela yang terbuka.
Settingan default yg saya buat :
bios : scph 1001 USA
Video : Pete’s D3D Driver (fullscreen, 800×600, 16bit, texture : don’t care, auto detect FPS)
Sound : Pete’s MIDAS Audio Driver (Mixrate 44100, 16 bit stereo).
CDrom : ePSXe CDR WNT/W2k Core .
Joystick : scph-1080 digital (jika pakai keyboard lihat/ubah tombolnya di config > Game  Pad).
Memory Cards : Slot 1 (epsxe000.mcr ), slot 2 (epsxe001.mcr).
Hasilnya standar PSX biasa.


klo mau ngdownload di sini :  http://www.ziddu.com/download/16904725/ePSXe_1.7.0_Full.rar.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar